Sejak
kemunculannya yang pertama tahun 1991 hingga sekarang HTML telah mengalami
banyak sekali perubahan dan peningkatan berikut adalah versi HTML beserta tahun
deklarasinya :
HTML – 1991
HTML+ – 1993
HTML 2.0 –
1995
HTML 3.2 –
1997
HTML 4.01 –
1999
XHTML 1.0 –
2000
HTML5 – 2012
XHTML5 –
2013
Bentuk Dasar HTML5
<!DOCTYPE
html>
<html
xmlns="http://www.w3.org/1999/xhtml" lang="en">
<head>
<title>Title of Page</title>
<meta charset="utf-8" />
</head>
<body>
<!-- Content -->
</body>
</html>
Ket :
<!DOCTYPE html> ,menunjukkan jenis dan versi dokumen.
xmlns: XML Namespace.
lang: bahasa yang dipakai dalam dokumen.
<meta charset=”utf-8” /> , menunjukkan set karakter yang dipakai dalam dokumen. Untuk XML default-nya memakai UTF-8
<!DOCTYPE html> ,menunjukkan jenis dan versi dokumen.
xmlns: XML Namespace.
lang: bahasa yang dipakai dalam dokumen.
<meta charset=”utf-8” /> , menunjukkan set karakter yang dipakai dalam dokumen. Untuk XML default-nya memakai UTF-8
(Sumber : Wikipedia.Org)
0 komentar:
Post a Comment